
Reduce (mengurangi).
Mulailah mengurangi atau berhemat dalam pemakaian barang.
Reuse (memakai kembali).
Pilihlah barang-barang yang bisa dipakai kembali, bukan yang sekali buang.
Recycle (mendaur ulang).
Gunakan daya kreasi Anda dengan memanfaatkan barang-barang yang sudah tidak terpakai lagi menjadi barang yang berguna.
Replace (mengganti).
Gantilah barang sekali pakai dengan yang tahan lama.
Sumber: CHIC 2-15 Januari 2008.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar